Kaulah Kuatku
Franky Sihombing, Bobby
Key: Bm
Bm7 Am7 Bm7
1. Meskipun musuh di depanku
2. Beribu rebah di kiriku
(Am7)
1. Rintangan menghadang langkahku
2. Berlaksa di sisi kananku
Em7 Bm7
1. Ku tahu sungguh Engkau bersamaku
2. Ku tahu janjiMu Engkau bersamaku
D C
Takkan pernah goyah keyakinanku
G/B Gm7/Bb
Pada diriMu Yesus Tuhanku
D/A F#7
Tiada yang seperti diriMu
reff:
Bm7 F#7
Kaulah kuatku, kebanggaanku
Bm7 F#7
Gunung batu dan keselamatanku
Bm7 F#7
Kuat tanganMu perlindunganku
Bm7 F#7 Bm7
Kaulah Allah sumber kemenanganku
Sabtu, 06 September 2008
Lirik dan chord : Kaulah Kuatku (Franky Sihombing)
Bookmark and share this lyrics
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Gabung Facebook motivasi kristen dengan cara menekan tombol LIKE dibawah
RHKers on Facebook
Tidak ada komentar:
Posting Komentar